Sabtu, 06 September 2014

Toppoki


Bagi pengemar masakan Korea pasti kenal dg makanan yg satu ini kan....,yah, boleh di bilang juga dg nama jajan pasar ala Korea karena jajanan yg satu ini kebanyakan di temui di pasar2, dan di pingiran jalan di korea. Rasanya kenyal dan pedas karna di masak dg sos khusus toppoki. 


Jika bukan di Korea Tentunya susah Untuk mencari toppoki yg mentah kan, mesti pergi Ke Korea supermarket dulu baru bisa makan, karna menurut pengalaman  Sudah tau texture dan ingredient di dlm dan cari2 di google serta baca buku tentang korean food, ahirnya mencoba membuat sendiri meskipun tekture Nya nggak perfeck seperti aslinya tapi boleh di bilang Sudah ok buat ngobatin kangen makan toppoki ini. Bagi yg mau coba resepnya monggo....


Toppoki 

Bahan2 : 
- 3 cup tepung beras
- 1 cup air 
- 1/2 cup air + 1 sdm minyak wijen ( Untuk percikan ) 


Cara :
- campur 1 cup air dg tepung beras aduk2 dg garpu sampai berbentuk butiran2 kecil. 
- kukus tepung beras tadi selama 20 menit, percikan dg 1/2 cup air yg sudah di campur dg minyak wijen, kukus lagi selama 20 menit. 
- tumbuk adonan yg sudah di steam tadi dg lesung penumbuk bumbu sampai halus, 
- uleni dan bentuk Panjang, potong ukuran 2"
- masukan Ke freezer sampai waktu di hidangkan nanti.


CARA MEMASAK SOS 


Bahan2 :
- 1 cup air 
- 5 bji Teri asin
- 1 batang daun bawang kecil
- 300 gr toppoki
- sayur sawi putih secukupnya
- fish cake ( positional ) 
- 3 sdm gochudjang ( korean hot pepper paste ) 
- 1 sdm korean chili powder 
- 1/2 sdt gula
- garam secukupnya 

Cara :
- rebus air dg ikan Teri asin, daun bawang,korean hot pepper paste & toppoki rebus sampai air sedikit menyusut, masukan sawi asin dan fish cake, teruskan memasak sampai kekentalan yg di inginkan. Siap di hidangkan  





Tidak ada komentar:

Posting Komentar